Nakita.id - Hipertensi atau tekanan darah tinggiadalah sebuah kondisi kesehatan jangka panjang di mana tekanan darah di arteri naik terus menerus.
Jika hipertensi tidak segera diatasi dapat menyebabkan penyakit jantung, penyakit ginjal, stroke, dan penyakit lainnya.
Hipertensi selalu dikatakan penyakit yang tak terlihat namun mematikan karena tidak ada gejala yang terlihat.
Baca Juga : Deretan Obat Umum Ini Ternyata Bisa Menyebabkan Hipertensi, Catat!
Oleh karena itu, Moms dan Dads harus menjaga pola makan yang sehat.
Melansir dari Healthline, Centers for Disease Control and Prevention (CDC), seseorang terkena hipertensi karena usia, latar belakang keluarga, jenis kelamin, dan ras.
Sebenarnya hipertensi dapat Moms dan Dads kontrol dengan diet yang sehat dan olahraga teratur.
Baca Juga : Sudah Kurangi Konsumsi Garam Tapi Tetap Hipertensi? Moms Harus Lakukan Hal Ini
Diet yang sehat tersebut terdiri dari protein tanpa lemak, polong-polongan, gandum, low-fat dairy, buah dan sayur.
Bagi Moms yang sudah tahu memiliki riwayat keluarga terkena hipertensi atau yang memang ingin mencegah hipertensi, perlu memperhatikan daftar makanan penyebabnya.
Source | : | Healthline |
Penulis | : | Cecilia Ardisty |
Editor | : | Gisela Niken |
KOMENTAR