1. Kafein
Perempuan yang minum lebih dari tiga cangkir kopi per hari dikatakan memiliki 50% lebih sedikit kemungkinan untuk hamil.
Hal itu karena hati harus bekerja lebih keras dalam memproses kafein yang terakumulasi dalam tubuh.
Baca Juga : Anak Senang Minum Susu Kotak, Amankah? Begini Jawaban Ahli!
Kondisi ini juga bisa menurunkan efisiensi kalsium yang diserap dalam tubuh sehingga menjadi agak sulit untuk hamil.
2. Alkohol dan rokok
Alkohol diketahui memiliki dampak sangat buruk untuk kesehatan reproduksi pada perempuan.
Alkohol maupun rokok dapat menciptakan ketidakseimbangan hormon dalam tubuh, menyebabkan kenaikan berat badan yang berlebihan, dan dapat merusak hati dan organ.
Semua hal tersebut sangat berkontribusi pada infertilitas.
4 Rekomendasi Susu Penggemuk Badan Anak yang Bisa Bikin Si Kecil Lebih Gemuk dan Sehat
Source | : | Fox News |
Penulis | : | Anisa Annan |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR