Nakita.id - Penyakit saat lebaran bisa sangat menganggu aktivitas silaturahmi bersama sanak saudara dan keluarga besar.
Penyakit saat lebaran dialami karena faktor kondisi tubuh yang kelelahan serta menyantap terlalu banyak hidangan di momen fitri tersebut.
Baca Juga : Waspada Sebelum Terlambat! Penyakit Langganan Saat Lebaran Ini Diprediksi Meningkat dan Mengancam Wanita
Mulai dari makanan manis hingga tinggi lemak, penyakit saat lebaran seperti kolesterol, diare, dan hipertensi dapat menyerang secara tiba-tiba.
Melansir dari Kompas.com, dr Ari F Syam, ahli penyakit dalam dari FKUI RSCM, Jakarta menuturkan kalau hal tersebut terbilang sudah biasa.
"Bagi mereka yang sudah punya penyakit kronis, hal ini bisa membuat penyakitnya kambuh. Misalnya saja, gula darah pasien diabetes jadi tidak terkontrol," ucap Ari F Syam.
Baca Juga : Menu Lebaran 2019: Nasi Kebuli Praktis, Bisa Pakai Rice Cooker Lho!
Wapres Gibran Minta Sistem PPDB Zonasi Dihapuskan, Mendikdasmen Beri Jawaban 'Bulan Februari'
Source | : | WHO,Kompas.com,Searo WHO |
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR