Nakita.id - Pastinya Moms tidak asing dengan sayur berwarna cerah yang satu ini, wortel.
Rasanya yang lezat dan relatif cocok untuk dipadu dengan makanan apapun membuat wortel sering di konsumsi.
Selain itu wortel juga mengandung banyak sekali nutrisi dan vitamin A yang bagus untuk penglihatan.
Baca Juga : Berikan yang Terbaik, Bahan Alami Harus Jadi Pilihan Utama Agar Bayi Terlindungi
Warnanya yang indah mencerminkan kandungan tinggi dan nilai gizi dari sayuran ini,
namun apakah Moms pernah mengalami perubahan warna kulit menjadi kuning setelah konsumsi wortel?
Bandingkan warna kulit Moms sebelum dengan sesudah memakan wortel, jika sedikit kekuningan Moms harus tau penyebabnya!
Baca Juga : Tak Perlu Sulit Temui Dokter Saat Alami Masalah Kesehatan, Moms Bisa Gunakan Ini!
Source | : | Intisari.grid.id |
Penulis | : | Rachel Anastasia Agustina |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR