Nakita.id - Tips sehat mudik lebaran ini penting karena perjalanan mudik kerap membutuhkan banyak tenaga, Moms.
Terlebih jika Moms melakukan perjalanan menggunakan kendaraan pribadi seperti mobil, Moms dan keluarga perlu memperhatikan tips sehat mudik lebaran.
Moms atau Dads yang biasa dipercaya untuk menyetir selama mudik, harus tetap fokus bahkan jika mudik dalam keadaan puasa.
Baca Juga : Mudik Lebaran 2019 Bebas Macet? Ini Rencana Pemerintah agar Lalu Lintas Tol Cikampek Lebih Lancar!
Untuk itu inilah beberapa tips sehat mudik lebaran yang bisa menjaga Moms tetap fokus saat berkendara.
1. Penuhi Asupan Gizi
Saat sahur, jangan pernah lupakan konsumsi karbohidrat kompleks Moms.
Dapatkan karbohidrat kompleks ini dalam nasi merah, ubi, jagung, roti gandum, dan makanan lainnya.
Asupan protein dan lemak juga tidak boleh ditinggalkan.
Sebab jika kita tidak mengkonsumsinya, dikhawatirkan badan akan mudah terasa lemah di siang hari saat perjalanan.
Baca Juga : Mudik Lebaran dengan Mobil Baru Tanpa Pusing Cicilan Berat, Tertarik?
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Source | : | Chevrolet |
Penulis | : | Nita Febriani |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR