Nakita.id - Seorang ibu melahirkan spontan alami menandakan ia berada dalam kondisi kehamilan yang sehat.
Ya, tidak semua ibu melahirkan spontan alami karena adanya kondisi-kondisi yang mesti diperhatikan.
Banyak wanita mengharapkan dapat melakukannya, tetapi agar ibu melahirkan spontan alami kita perlu memahami dulu kondisi yang diperbolehkan.
Baca Juga: Berikan Perlindungan Alami Saat Puasa, Si Kecil Sehat dan Orangtua Pun Tenang
Melansir Healthline, proses melahirkan spontan alami terjadi saat persalinan berlangsung tanpa intervensi medis seperti operasi ataupun pemberian obat-obatan tertentu.
Proses inilah yang dianjurkan banyak pakar untuk dilakukan, terutama bagi Moms yang kehamilannya sehat dan telah masuk waktu hari perkiraan lahir (HPL) sesuai perhitungan.
Persalinan terjadi spontan alami jika mulut rahim sudah terbuka sempurna, sekitar 10 cm.
Biasanya air ketuban juga telah pecah menandakan jalur lahir mulai terbuka.
Namun beberapa kondisi bisa mengakibatkan proses kelahiran ini sebaiknya dihindari.
Baca Juga: Aman atau Tidak Ibu Melahirkan Spontan di Rumah, Ini Penjelasan Para Ahli
Serunya Kegiatan Peluncuran SoKlin Liquid Nature French Lilac di Rumah Atsiri Indonesia
Source | : | Healthline,mother.ly |
Penulis | : | Anisa Annan |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR