Nakita.id - Kurangnya berat badan pada Si Kecil tentu saja membuat Moms khawatir.
Dalam masa pertumbuhan, makanan merupakan sumber yang sangat diperlukan demi memberikan nutrisi serta gizi yang dibutuhkan.
Menurut jurnal Malnutrition: Definition, Symptoms and Treatment, kekurangan asupan pada anak bisa mengantarkan mereka kepada malnutrisi.
Dalam jangka panjang, malnutrisi dapat memberikan efek kesehatan yang serius seperti pertumbuhan yang terhambat, masalah kesehatan mata, diabetes, bahkan penyakit jantung.
Baca Juga: 6 Trik Mudah Hadapi Si Kecil yang Pilih-pilih Makan, Salah Satunya Ajak Si Kecil Belanja!
Biasanya anak yang mengalami malnutrisi, mengalami kekurangan vitamin dan mineral, terutama zat besi, zinc, vitamin A, dan juga ion.
Menurut dr. Diana F Suganda, M.Kes, ternyata ada beberapa hal lo Moms yang tanpa disadari dapat membuat asupan Si Kecil tidak terpenuhi.
Pertama, memberikan makanan dalam porsi besar tetapi rendah nutrisi.
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Source | : | Shape.com |
Penulis | : | Bela Moneta |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR