6. Mengurangi gejala anemia
Gejala-gejala anemia seperti kelemahan, pusing, kelelahan, dan gangguan pendengaran dapat dikurangi oleh tingginya kadar zat besi pada buah delima.
Selanjutnya, seperti yang sudah disebutkan, buah ini juga meningkatkan aliran darah yang sehat.
7. Meningkatkan kesehatan kulit
Buah delima mengandung sifat antipenuaan yang membantu meregenerasi sel kulit.
Mereka juga membuat kulit lebih sehat dan kuat karena vitamin C di dalamnya meningkatkan pembentukan kolagen.
Selain itu, tingkat antioksidan yang tinggi menyehatkan kulit dan menghambat radikal bebas untuk merusak kulit.
Baca Juga: Menikah Lagi di Usia 51 Tahun, Ini Dia Sosok Suami Ketiga Donna Harun
Source | : | Health and Wellness,Nakita.ID |
Penulis | : | Maharani Kusuma Daruwati |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR