Sinetron yang bercerita tentang petualangan seorang tuyul nakal dan persahabatannya dengan manusia ini sempat banyak digemari.
Bahkan sinetron ini juga sempat ditayangkan ulang dan dibuat ulang.
Sinetron ini memang melambungkan nama Oni Syahrial yang berperan sebagai bintang utama, si tuyul bernama Ucil yang bersahabat dengan manusia.
Namun selain Oni Syahrial, ada sosok lain yang tak kalah penting di sinetron satu ini.
Masih ingat jin laut yang akhirnya jadi teman Ucil, yang memiliki tubuh besar dan kerap menolong Ucil dari kejaran tuyul-tuyul lain?
Dialah si Kentung, yang tingkah polahnya bersama Ucil kerap membawa nuansa jenaka dan mengundang tawa.
Berbanding terbalik dengan Oni Syahrial, melansir Serambi News, pemeran Kentung yang bernama Bambang Triyono itu justru mengalami kisah hidup menyedihkan.
Sempat terkenal karena sinetron yang dibintanginya, Bambang Triyono kehilangan popularitas hingga kehidupannya di masa tua sangat memprihatinkan.
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Source | : | Tribun Jateng,Serambi News |
Penulis | : | Anisa Annan |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR