“Anak ke empat kami lahir dengan diagnosa kelainan genetik. Jadi karena kelainan, Ziona ini justru tidak bisa menyusu. Pernah suatu hari Zio ini nangis dan mau menyusu hanya pakai botol. “ kenang Raditya.
Jadi Moms bisa bayangkan bagaimana perasaan sang istri Joanna saat sang anak menolak untuk menyusu kepada dirinya.
“Saya ga bisa bayangin rasanya jadi Joan, akhirnya kita ya berjuang bareng, saya bener-bener coba kasih semangat. “
“Sampai akhirnya kita memutuskan untuk mencoba diperah saja, jadi perah eksklusif. Kurang lebih sampai setahun, Ziona juga minumnya pintar.” Tambahnya.
Ternyata anak Raditya dan Joanna yang ke empat ini enam bulan pertama menggunakan selang untuk minum ASI.
Jadi Joanna akan memerah ASI-nya dan yang memberikan kepada Zio terkadang Raditya, asisten rumah tangga, atau kadang anak pertamanya Zuzu.
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Penulis | : | Rachel Anastasia Agustina |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR