Perkembangan bahasa
Memanggil nama Si Kecil adalah jembatan komunikasi dan interaksi sosial antara orangtua dan buah hati.
Baca Juga: 6 Stimulasi Sederhana Agar Si Kecil Tumbuh Menjadi Anak Bahagia
Bayi dapat mengenal dirinya dan merespons dengan baik. Misalnya, bayi akan menengok saat dipanggil namanya.
Selain itu, Moms juga dapat merespons ocehan Si Kecil dan melengkapinya. Umpama, ocehan “ma ma ma” diikuti dan dilengkapi menjadi kata “mama”.
Baca Juga: 4 Tahap Awal Saat Anak Belajar Berjalan, Ini Stimulasi yang Tepat
Perilaku pribadi dan sosial
Kontak mata dan tersenyum adalah interaksi sosial pertama bayi dengan orangtuanya, ketika Moms sedang menyusui Si Kecil, lakukanlah kontak mata dan tersenyum kepadanya.
Sediakan juga mainan yang terbuat dari bahan lembut, seperti karet atau busa yang bersih.
Pada tahapan usia ini, Si Kecil juga akan senang memasukkan mainan, kaki dan tangannya ke dalam mulutnya.
Itulah beberapa cara yang bisa Moms lakukan untuk menstimulasi perkembangan dan pertumbuhan bayi usia 0-6 bulan.
Baca Juga: Simak 6 Perkembangan Bayi Usia Satu Bulan Agar Tidak Salah Asuh
Source | : | Tabloid Nakita |
Penulis | : | Yolla Octarina |
Editor | : | Nakita_ID |
KOMENTAR