6. Minta bantuan orang lain
Bila segala cara sudah ditempuh tapi belum berhasil juga, kita butuh bantuan orang lain.
Mintalah orang terdekat seperti pasangan atau sahabat terdekat untuk memberikan dukungan, salah satunya dengan cara tidak makan mi instan ketika sedang bersama.
Kalau sudah sangat parah, kita juga bisa menemui psikolog atau terapis yang bisa membantu mengatasi kecanduan.
Artikel ini pernah tayang di Kompas.com dengan judul Kenapa Mie Instan Bikin Kita Kecanduan?
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR