Selain itu lemon mengandung vitamin C yang dapat membantu Moms meningkatkan stamina tubuh sepanjang hari dan meningkatkan sistem kekebalan tubuh.
Moms bisa mencampur perasan jeruk lemon ke dalam air hangat atau membuat infused water dengan memasukan irisan lemon ke dalam botol air putih dan diamkan semalam di dalam kulkas.
4. Smoothie.
Moms dapat mempersiapkan smootie dengan menghindari buah-buahan yang terlalu banyak karena dapat meningkatkan kadar gula darah.
Moms bisa gunakan banyak sayuran hijau, seperti bayam, kangkung, atau sawi dengan dicampur buah dan bisa memasukan protein ke dalam smoothie, seperti yogurt atau susu randah lemak.
Ini sangat direkomendasikan untuk Moms yang sedang menjalani diet, karena smoothie dapat membuat Moms merasa kenyang lebih lama dan mengurangi keinginan makan lebih banyak.
Ini merupakan cara lain untuk memulai pagi hari Moms selain meminum kopi, cara ini lebih bermanfaat dan baik bagi tubuh bila Moms mengonsumsinya setiap hari.
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Source | : | Medical Daily |
Penulis | : | Ayu Novi Nurdiyanti |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR