Nakita.id - Apakah Moms atau Dads pernah tak sengaja memberikan label kepada Si Kecil "pemalu"?
Jika Moms atau Dads dirasa pernah melakukannya, sebaiknya tidak lagi memberikan label Si Kecil "pemalu".
Melansir dari Very Well Family, pemalu dan introvert bukan hal yang sama, meskipun secara sekilas mirip.
Seorang introvert menikmati waktu sendirian dan menjadi terkuras secara emosional setelah menghabiskan banyak waktu dengan orang lain.
Seseorang yang pemalu tidak selalu ingin sendirian, tetapi takut untuk berinteraksi dengan orang lain.
Jika Moms masih bingung, bayangkan ada dua anak di kelas yang sama, satu introvert dan satu lagi pemalu.
Baca Juga: #LovingNotLabelling: Jangan Beri Label Anak 'Pembohong', Ini Caranya Agar Si Kecil Jujur
Bobo Fun Fair dan Jelajah Kuliner Bintang Jadi Ajang Nostalgia di Uptown Mall BSBCity Semarang
Source | : | Very Well Family |
Penulis | : | Cecilia Ardisty |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR