4. Pola asuh
Pola asuh Moms dan Dads juga ikut berperan.
Anak yang serba dilarang akan tumbuh menjadi pribadi penakut atau pencemas.
Ia selalu tidak yakin dengan apa yang dilakukannya.
Akibatnya, ia mudah menangis bila menghadapi situasi yang membuatnya takut atau khawatir.
5. Anak dimanja
Anak yang serba boleh atau dimanja berlebihan juga berpotensi menjadi anak cengeng.
Ia akan menggunakan tangisan untuk mendapatkan apa yang diinginkannya.
Apalagi kalau Si Kecil sudah mengetahui hal-hal apa saja yang dapat membuat orangtuanya luluh kalau ia menangis di muka umum.
Jika anak memiliki kecenderungan gampang menangis seperti ini, Moms masih bisa memperbaiki perilakunya.
Serunya Kegiatan Peluncuran SoKlin Liquid Nature French Lilac di Rumah Atsiri Indonesia
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Ratnaningtyas Winahyu |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR