5. Peradangan Tendon
Penggunaan high heels dapat membatasi ruang gerak pergelangan kaki sehingga Tendon pada kaki meradang.
Apabila Moms mulai merasakan sakit pada tumit, pembengkakan, dan rentang gerak terbatas ketika melenturkan kaki maka mulai kurangi penggunaan heels ya Moms.
6. Hammer Toe
Ketika penggunaan high heels jari kaki Moms pastinya saling berdesakan dan meringkuk ke bawah.
Baca Juga: Hati-hati! Penelitian Menunjukkan Keseringan Tidur Berpotensi Meningkatkan Resiko Stroke
Hati-hati ya Moms hal tersebut bisa membuat kaku pada jari kaki.
7. Kapalan
High heels dapat mengakibatkan kaki Moms kapalan. Apalagi kalau high heels Moms sangat pas di kaki.
Kapalan tidak bisa dianggap enteng ya Mom karena bisa menyebabkan infeksi.
8. Morton's Neuroma
Saraf yang mengarah ke kaki bisa teriritasi karena penggunaan high heels.
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Source | : | Bright Side |
Penulis | : | Gabriela Stefani |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR