Nakita.id - Akhir-akhir ini masalah kesehatan mental menjadi permasalahan banyak orang.
Hal ini tentunya cukup berbahaya.
Kesehatan mental merupakan faktor penting dalam kehidupan, yang dapat mempengaruhi keseluruhan kesejahteraan psikologis seseorang.
Baca Juga: Cemburu Berlebihan Pada Pasangan Rupanya Berisiko Terhadap Kondisi Kesehatan Mental
Kesehatan mental suatu hal yang sangat penting untuk di jaga.
Biasanya banyak orang yang menggunakan jasa perawatan profesional untuk meningkatkan kesehatan mental mereka.
Nah Moms, berikut lima cara jitu yang bisa dilakukan untuk meningkatkan kesehatan mental:
Bobo Fun Fair dan Jelajah Kuliner Bintang Jadi Ajang Nostalgia di Uptown Mall BSBCity Semarang
Source | : | psychologytoday.com |
Penulis | : | Shinta Dwi Ayu |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR