Selain karena dingin atau kurang tidur, mata pucat dapat menunjukkan beberapa perubahan berbahaya pada organisme Moms.
Mata pucat menjadi tanda penyakit kuning, masalah empedu atau masalah hati, juga tekanan darah tinggi.
BACA JUGA :Perhatikan 8 Tanda Tubuh Ini yang Menunjukkan Masalah Kesehatan
Leher bengkak
Jika leher Moms bengkak, segera kunjungi dokter.
Ini mengindikasikan Moms memiliki masalah dengan kelenjar tiroid.
Bibir pecah-pecah
Akibat suhu dan angin yang tinggi bisa menjadi penyebab bibir pecah-pecah.
Namun, bibir pecah-pecah sering menjadi tanda kurangnya seng dan vitamin B.
Source | : | Time For Natural Health Care |
Penulis | : | Nila Kusuma Pratiwi |
Editor | : | Kusmiyati |
KOMENTAR