Suhu yang dianjurkan berkisar antara 35-40 derajat celcius.
BACA JUGA: 5 Tanda Mengandung Bayi Laki-laki
2. Mandi terlalu lama
Moms harus melupakan anjuran bahwa makin lama mandi, makin bersih tubuh.
Karena faktanya, tubuh yang terpapar air terlalu lama justru akan kehilangan kelembabannya.
Kulit Moms bisa mengelupas dan bersisik jika tidak lembab lagi.
Sebaiknya, waktu mandi Moms hanya 5-10 menit saja.
3. Menggunakan sabun yang banyak kandungan kimianya
Sabun dengan fungsi sebagai deodoran, anti bakteri, atau wewangian yang menyengat diprediksi memiliki kandungan kimia cukup tinggi.
Hindarilah produk sabun semacam itu dan beralihlah pada sabun yang lebih aman.
Untuk membedakannya, Moms bisa melihat dari busa yang ditimbulkan.
Makin berbusa suatu sabun, makin banyak kandungan kimianya.
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Source | : | Intisari.grid.id |
Penulis | : | David Togatorop |
Editor | : | David Togatorop |
KOMENTAR