Dalam satu jam bermain anggar, kalori yang terbakar akan lebih dari 400 kalori.
Tentu ini akan cepat menurunkan berat badan, bukan?
BACA JUGA: Kini Dikenal Aktif dan Kekar, Tengok Potret Masa Kecil Aprilia Manganang
3. Meningkatkan kemampuan mental
Bermain anggar membutuhkan pemain memikirkan strategi.
Selain itu pemain juga harus memikirkan rencana untuk mengantisipasi pergerakan lawan kita.
4. Reflek cepat
Kita harus bisa fokus untuk menghadapi serangan dari lawan.
Source | : | Telegraph.co.uk |
Penulis | : | Rosiana Chozanah |
Editor | : | Kusmiyati |
KOMENTAR