Namun, Moms harus memperhatikan peletakan dan penataannya.
Pola geometris adalah pilihan yang tepat.
Untuk material paving, Moms dapat memilih semen atau batu alam polos dalam warna abu-abu atau hitam untuk menciptakan kesan yang lebih minimalis pada taman.
BACA JUGA: Jangan Beli Daging Ayam Jika Bergaris-garis Putih, Ini Alasannya
Air Terjun Buatan
Untuk memperindah tampilan taman, Moms bisa menambahkan air terjun buatan berukuran kecil.
Pilih desain yang simpel dan menonjolkan garis tegas.
Untuk penempatannya, Moms bisa tempatkan air terjun buatan di sisi taman yang tidak memiliki banyak tanaman, untuk menghilangkan kesan kosong pada taman.
Selain itu, air terjun ini sangat bermanfaat jadi obat stres setelah menjalani rutinitas harian yang padat.
BACA JUGA: Sering Kesemutan Atau Kram Otot? Awas! Bisa Jadi Itu Tanda Sesuatu
Pemilihan Tanaman
Tidak ada standar khusus untuk pemilihan tanaman, kembali lagi pada selera dan kebutuhan masing-masing.
4 Rekomendasi Susu Penggemuk Badan Anak yang Bisa Bikin Si Kecil Lebih Gemuk dan Sehat
Source | : | idea online |
Penulis | : | Gisela Niken |
Editor | : | Gisela Niken |
KOMENTAR