Jika Moms menduga bayi terlalu sering muntah atau kesakitan saat muntah, segeralah hubungi dokter.
Regurgitasi dapat menyebabkan refluks esofagitis, suatu kondisi asam lambung mengiritasi esofagus (tabung yang menghubungkan mulut dengan lambung).
Penyebab lain muntah pada bayi yakni stenosis pilorus, yang mengarah ke muntah.
Ini disebabkan oleh penyumbatan atau penyempitan pada pembukaan antara lambung dan usus.
BACA JUGA: Data Pengguna Bocor, Segera Hapus 5 Hal Ini dari Akun Facebook
Tanpa perawatan, penyumbatan dapat menyebabkan dehidrasi berat dan penurunan berat badan.
Ini merupakan kondisi darurat yang sangat serius.
Jika Moms mencurigai Si Kecil menderita stenosis pilorus, segera hubungi dokter, karena perawatan biasanya melibatkan pembedahan.
Lalu bagaimana mengatasinya Moms?
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Source | : | parents.com |
Penulis | : | Nia Lara Sari |
Editor | : | Kusmiyati |
KOMENTAR