“Rumah Sakit sudah menambahi prosedur pengamanan:
1.Disemprot desinfektan.
2. Dibungkus plastik.
3. Ditutup peti mati,” jelas Ridwan Kamil.
Di akhir unggahannya, ayah dua anak ini pun tak lupa mengingatkan masyarakat Indonesia untuk saling berempati, melawan provokasi, dan bersikap tetap rasional dalam menghadapi wabah ini.
“Mari saling mendukung. Mari saling berempati kepada mereka yang sedang berduka. Sila ke 2: Kemanusiaan yang adil dan beradab harus kita terapkan.
Kita harus lawan provokasi tanpa dasar ilmu. Kita gunakan prinsip waspada rasional, bukan waspada emosional.
Dengan bekerja bersama-sama, Insya Allah #KitaPastiMenang,” tutup Ridwan Kamil.
Duh, semoga tidak terjadi lagi hal serupa ke depannya ya, Moms.
Wapres Gibran Minta Sistem PPDB Zonasi Dihapuskan, Mendikdasmen Beri Jawaban 'Bulan Februari'
Source | : | instagram.com |
Penulis | : | Ratnaningtyas Winahyu |
Editor | : | Nakita_ID |
KOMENTAR