Nakita.id - Moms, Si Kecil suka melompat-lompat diatas kasur atau di atas trampolin?
Mungkin bagi Si Kecil aktivitas fisik tersebut terasa begitu menyenangkan.
Tak heran ya, Moms, jika Si kecil begitu menyukainya.
Ternyata manfaatnya pun banyak Moms.
Bahkan bukan hanya Si Kecil saja yang menyukai kegiatan lompat-lompat ini, namun bagi sebagian orang dewasa pun menyukainya.
Kegiatan fisik melompat bila dilakukan secara teratur, penelitian menunjukkan bahwa melompat diatas trampolin memberi banyak manfaat fisik, kesehatan dan pendidikan bagi anak-anak.
BACA JUGA Waduh, Wanita India Ini Memiliki 148 Batu Empedu . Kok Bisa Ya?
Selain itu, bermain trampolin juga memberi dampak terhadap psikis Si Kecil.
Nah Moms, berikut adalah manfaat bermain trampolin untuk anak:
Mengajarkan ketekunan
Memang butuh waktu untuk menguasai keterampilan khusus saat bermain trampolin, tapi karena sangat menyenangkan, anak-anak akan sering bertahan sampai mereka benar-benar bergerak.
Hal ini akan membentuk ketekunan Si Kecil pula pada hal apapun. Jika dia terbiasa untuk gigih mencoba dan berusaha, tanpa disadari ini akan menjadi kebiasaan yang baik.
Meningkatkan percaya diri
Belajar dari Viralnya Anggur Muscat, Ini Cara Cuci Buah yang Benar untuk Hilangkan Residunya
Penulis | : | Fadhila Afifah |
Editor | : | Kusmiyati |
KOMENTAR