- Saat tidak sedang digunakan, simpanlah masker di tempat yang sirkulasi udaranya baik.
Namun meski demikian, ketika stok sudah melimpah, masyarakat dianjurkan langsung membuang masker setelah dipakai.
Bahkan masyarakat diimbau untuk merusak masker yang sudah dipakai sebelum dibuang agar tidak didaur ulang.
Source | : | insider |
Penulis | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR