Hal ini benar-benar dapat mengurangi kesehatan mental anak dan orangtua, terutama saat lingkaran sosial mengetahuinya.
Namun Moms tak perlu khawatir, dengan bantuan beberapa solusi rumahan sederhana dari Boldsky, Moms bisa mengatasi masalah si kecil yang masih sering mengompol.
1. Kenari dan kismis
Kenari dan kismis adalah makanan ringan yang sehat untuk anak-anak Moms.
Biarkan anak-anak mengonsumsinya setiap hari sebelum tidur.
Terus berikan makanan ini pada anak sampai terlihat hasil yang signifikan, Moms.
2. Madu
Madu adalah salah satu solusi termudah untuk mengatasi mengompol pada anak-anak, Moms.
Karena hampir tidak ada anak yang tidak menyukai madu, sebagai pemanis alami, memberikan madu setiap hari tidak akan membahayakan tubuh.
Madu bersifat higroskopik, artinya menyerap dan menahan kelembapan dan cairan secara efektif, Moms.
Jadi, madu bekerja dengan menahan air kencing meski kandung kemih penuh sepanjang malam.
Berikan satu sendok makan kepada remaja dan satu sendok teh untuk anak-anak yang lebih muda.
Wapres Gibran Minta Sistem PPDB Zonasi Dihapuskan, Mendikdasmen Beri Jawaban 'Bulan Februari'
Source | : | Boldsky |
Penulis | : | Maharani Kusuma Daruwati |
Editor | : | Saeful Imam |
KOMENTAR