Nakita.id – Waktu tidur sebaiknya tidak Moms lewatkan begitu saja.
Tidur yang berkualitas diyakini mampu memperbaiki sel-sel dalam tubuh Moms.
Tak hanya itu, tidur yang cukup dan teratur dapat membuat kualitas hidup Moms lebih baik bahkan dapat mengurangi stres.
BACA JUGA: Diejek karena Botak Akibat Penyakit Bawaan, Kini Ia Jadi Model Cantik dan Punya Rambut 2 Meter
Jika Moms ingin memiliki penampilan yang optimal dan perawatan kecantikan yang sehat, beberapa hal sebaiknya Moms lakukan sebelum tidur.
Melansir situs Style Craze, tujuh kebiasaan ini perlu diterapkan agar Moms memperoleh penampilan yang menyegarkan keesokan paginya.
Dengan melakukan tujuh hal ini, Moms bahkan mungkin tak perlu lagi datang ke klinik kecantikan.
Moms mungkin akan terkejut bahwa kebiasaan-kebiasaan sederhana ternyata dapat memberi dampak luar biasa bagi penampilan, khususnya kulit.
BACA JUGA:Pesan Terakhir Bikin Sedih! Gadis Ini Meninggal Usai Rayakan Natal bersama Teman
1. Bersihkan wajah
Moms mungkin seorang yang sibuk dan banyak pekerjaan yang harus dilakukan.
Namun Moms perlu tahu, bahwa tidur dengan wajah penuh riasan akan mengundang masalah kulit.
Source | : | stylecraze |
Penulis | : | Fairiza Insani Zatika |
Editor | : | Saeful Imam |
KOMENTAR