3. Kadar metabolit tinggi
Selain kadar kolesterol bisa meningkat, banyak makan daging juga bisa meningkatkan kadar metabolit, Moms.
Kadar metabolit yang sering ditemukan dalam tubuh bagi orang yang sering makan daging yakni jenis trimethylamine N-oxide (TMAO).
Zat tersebut adalah racun yang oleh peneliti disebut sebagai biang kematian akibat penyakit jantung.
Studi menunjukkan, orang yang makan daging merah memiliki tingkat TMAO tiga kali lipat dibandingkan orang yang makan daging putih atau protein nabati.
Kandungan TMAO akan kembali normal jika mengurangi makan daging.
Jadi sebaiknya batasi konsumsi daging jika tak ingin memiliki masalah dengan kesehatan ya, Moms.
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Source | : | kompas,Nakita |
Penulis | : | Riska Yulyana Damayanti |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR