Penelitian Menyatakan Makan Banyak Nasi dengan Lauk Pauk akan Sebabkan Berbagai Macam Masalah Kesehatan, Ini Penjelasan Ahli
Nakita.id - Sebuah penelitian soal hubungan antara konsumsi nasi dengan lauk pauk bisa sebabkan masalah kesehatan sudah diterbitkan.
Bagi beberapa orang Indonesia yang menjadikan nasi makanan pokoknya, sepertinya belum terasa makan jika belum makan nasi.
Sehingga konsumsi nasi di setiap jam makan pun sudah menjadi kebiasaan yang mendarah daging.
Apa lagi jika kita sudah lelah beraktivitas seharian, keinginan untuk konsumsi nasi dengan lauk pauk biasanya tinggi.
Namun siapa sangka, ternyata kebiasaan tersebut merupakan hal buruk yang bisa berakibat fatal dalam jangka panjang.
Apa lagi jika kita memilih makan malam dengan nasi ditambah lauk pauk lainnya, sepertinya kita harus mempertimbangkan kembali.
Source | : | GridHits.ID |
Penulis | : | Rachel Anastasia Agustina |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR