Nakita.id - Beberapa dari kita pasti pernah menyantap sayur bayam sebagai pelengkap lauk pauk.
Selain mudah memasaknya, kandungan antioksidan dalam bayam baik untuk menurunkan kadar glukosa dan lainnya.
Meskipun sehat untuk kesehatan dan mencegah berbagai penyakit, bayam justru dapat menjadi perusak kesehatan kita.
Baca Juga: Selain Cegah Penuaan Dini, Jus Bayam Ternyata Juga Bisa Bikin Kulit Tetap Sehat dan Bebas Jerawat
Sayur bayam, sudah tidak asing bagi masyarakat Indonesia. Berbagai olahan dari sayur bayam dibuat, mulai dari masakan berkuah hingga keripik.
Meski mengangung nutrisi, mineral, dan vitamin bagi tubuh, sayur bayam bisa menjadi berbahaya jika perlakuannya tidak tepat.
Ahli gizi dr Tan Shot Yen menjelaskan, sayur bayam banyak mengandung senyawa nitrat.
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Cecilia Ardisty |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR