Dr.Sij meminta awak pesawat memindahkan Toyin yang awalnya duduk di barisan kursi ekonomi ke kursi utama yang lebih lebar dan sepi penumpang untuk membantu proses kelahiran bayinya.
Dia menggunakan peralatan medis darurat sederhana yang terdapat dalam kabin pesawat untuk memantau tekanan darah, tingkat oksigen, dan denyut nadi Toyin.
Sementara itu, Dr. Susan memeriksa perkembangan dan tanda-tanda vital Toyin.
Tidak lama kemudian Toyin mulai lebih sering mengalami kontraksi hingga per dua menit sekali.
Hal itu terjadi sangat cepat, Dr. Sij semakin yakin Toyin memang harus melahirkan di atas pesawat.
BACA JUGA :Jangan Hanya Mal, 4 Museum Keren di Jakarta ini Bisa Jadi Pilihan
Source | : | Intisari.grid.id |
Penulis | : | Fadhila Auliya Widiaputri |
Editor | : | Kusmiyati |
KOMENTAR