"Perlu bimbingan daripada orangtua khususnya ibunya di sini sehingga tidak dilakukan penahanan," jelasnya.
Meski begitu, Gisel dan Nobu diakui tetap lapor satu minggu dua kali.
"Baik saudara MYD dan saudari GA kita lakukan wajib lapor setiap hari senin dan kamis. Wajib lapor ke sini tetap juga kasusnya tetap berlanjut," lanjutnya.
Sayangnya dengan alasan anak, warganet langsung membandingkan dengan kasus dengan tersangka yang juga memiliki seorang anak tetapi diberikan perlakuan tak sama.
"Gak adil. Giliran VA di tahan cuma gara2 obat tidur Xanax. adahal sma2 punya anak di bawah umur, anak VA pun masih ASI. Lah ini.. Mirisss," tulis akun Riskha Septi.
"Kecewa dgn Hukum Indonesia yg tdk adil, knp trsangka tk lgsg di tahan dgn pertimbangan anak sedangkan Vanessa aja lgsg di tahan pdhl anaknya masih ASI," tulis akun tirsa.
"Berbelit belit kasusny, g kya ariel lgsung di penjara.. Alasannya pny anak, kmrn sja wkt nikita pny anak d tahan," tulis akun Erna Mardiyani.
"Jd inget VA dipenjara, anaknya lagi asi, nyampe harus mix sufor, trs gala nya gumoh. Nyampe sedih liat gala," tulis akun Hafidzah Azahra ajwa.
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Gabriela Stefani |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR