1. Menangis
Menurut Barton, menangis adalah hal yang wajar untuk melepaskan kesedihan dan rasa sakit pasca ditinggal pasangan.
Menangis juga dapat membuat perasaan lega karena semua kesedihan setelah putus cinta akan dikeluarkan melalui air mata.
2. Lakukan hal positif
Menjadi korban ghosting bisa menimbulkan banyak energi negatif.
Baiknya, energi negatif tersebut dialihkan menjadi kegiatan positif seperti olahraga atau menekuni hobi.
3. Cari teman curhat
Memiliki teman yang bisa menjadi tempat berbagi suka duka adalah anugerah.
Jangan memendam kesedihan sendiri. Curhat dengan teman yang bisa dipercaya dapat membuat perasaan lega.
4. Tidak terburu-buru mencari ganti
Memiliki pasangan yang barru tidak menjadi solusi yang tepat untuk mengobati patah hati.
Ada baiknya membenahi dan memperbaiki hati terlebih dahulu sebelum menerima yang baru.
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Source | : | Kompas,livescience,Psychology Today |
Penulis | : | Kirana Riyantika |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR