Guru yoga dan pilates terkemuka di London, Sally Parkes mengatakan, yoga juga dapat memiliki efek anti-penuaan yang luar biasa pada tubuh fisik.
“Asana, atau postur fisik, bekerja untuk menjaga persendian tubuh tetap lentur dan bergerak sambil meningkatkan dan mempertahankan kekuatan dan ketahanannya terhadap benturan dan ketegangan.
Ini termasuk tulang belakang, yang kesehatannya sangat penting untuk memerangi penuaan dini," jelas Sally.
Kehilangan massa otot dan kepadatan tulang memang tidak dapat dihindari seiring bertambahnya usia.
"Namun, dengan usaha dan latihan, khususnya yoga, beberapa dari proses ini dapat dicegah atau diperlambat," pungkas Sally.
Apa Itu Silent Treatment? Kebiasaan Revand Narya yang Membuatnya Digugat Cerai Istri
Source | : | Natural Health Magazine |
Penulis | : | Nita Febriani |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR