Nakita.id - Bagi Moms yang pernah nonton film Rectoverso pasti tak asing dengan Sophia Latjuba.
Mantan istri Michael A Villareal itu suka membagikan kegiatan sehari-harinya pada warganet melalui unggahan di Instagram.
Pada Selasa (16/3/2021) lalu misalnya, Sophia Latjuba membagikan pemikirannya.
"DETACH YOURSELF FROM THE OUTCOME, YET DO YOUR BEST," ucap Sophia Latjuba.
Selain membagikan pemikirannya, mantan istri Michael A Villareal itu mengungkapkan hobi barunya pada warganet.
Lantas, apa hobi baru Sophia Latjuba itu? Yuk cari tahu.
Rayakan 10 Tahun Perjalanan, Sociolla Perkuat Posisi Sebagai Pelopor Omnichannel Retailer Berbasis Teknologi
Source | : | Instagram,vannessstudios.com |
Penulis | : | Cecilia Ardisty |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR