Meski sering diabaikan, Moms harus tetap memerhatikan kesehatan gigi dan mulut.
Gigi dan mulut yang bersih adalah salah satu cara terbaik mencegah penyakit.
Membiasakan sikat gigi dan berkumur tiap pagi juga dapat mencegah penyakit gusi dan kondisi mulut yang buruk.
karena masalah higienitas mulut dan gusi bisa memicu penyakit yang lebih serius seperti diabetes.
4. Melakukan interaksi sosial yang baik
Menurut para peneliti dari University of North Carolina at Chapel Hill dan Renmin University di China, kehidupan sosial yang baik jadi rahasia tubuh tetap sehat.
Pada orang dewasa, kehidupan sosial yang rendah bisa meningkatkan risiko hipertensi lebih dari yang dialami penderita diabetes.
Secara umum, mereka juga akan mengalami obesitas dan peradangan.
5. Tidur yang cukup
Orang yang memiliki pola tidur baik yakni sekitar 8 jam sehari dinilai lebih kebal terhadap flu dibandingkan orang yang kurang tidur atau sering terjaga pada malam hari.
Bukan tanpa alasan, tidur nyenyak akan mengembalikan sistem kekebalan tubuh, karena ketika Mama tidur pulas kadar melatonin meningkat dan memperbaiki kekebalan tubuh.
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Source | : | Boldsky |
Penulis | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR