Nakita.id - Saat bayi bermain atau belajar merangkak, terkadang Moms tidak bisa mengawasi sepenuhnya.
Mungkin karena Moms harus bekerja, mengurus pekerjaan rumah, dan sebagainya.
Oleh karena itu, seringkali Moms tak menyadari penyebab munculnya memar pada bayi, terutama memar di bagian kepala bayi.
Memar biasanya muncul setelah bayi terbentur suatu benda yang keras seperti lantai, sudut meja, dan dinding rumah.
Hal tersebut menyebabkan darah dari pembuluh darah yang rusak menumpuk di bawah kulit.
Baca Juga: 3 Cara Paling Mudah untuk Menghilangkan Memar karena Kepala Bayi Terbentur
Selain itu, sebagian besar penyebab memar cenderung jinak, tetapi beberapa masalah atau kejadian kesehatan serius yang mendasarinya juga dapat menyebabkan memar.
Memar bisa menjadi tanda kekhawatiran jika muncul di tempat-tempat yang tidak terduga, seperti di sekitar mata atau telinga, area jaringan lunak di pipi, perut, bokong, atau di dalam mulut.
Kondisi atau situasi berikut dapat menyebabkan memar serius, yang mungkin menyakitkan bagi bayi.
Serunya Kegiatan Peluncuran SoKlin Liquid Nature French Lilac di Rumah Atsiri Indonesia
Source | : | momjunction |
Penulis | : | Lolita Sianipar |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR