Beberapa calon ibu khawatir bahwa air mandi bisa masuk ke dalam rahim dan membahayakan bayi mereka yang sedang berkembang.
Untungnya, bayi terlindungi di dalam kantung ketuban.
Bahkan, bak mandi dapat digunakan dalam persalinan untuk membantu meringankan nyeri persalinan.
Setelah ketuban pecah, mandi di rumah tidak dianjurkan karena risiko infeksi.
Mandi adalah cara yang bagus untuk menenangkan otot yang sakit dan rileks selama kehamilan.
Jaga agar suhu tetap hangat, tidak panas, dan berhati-hatilah saat masuk dan keluar dari bak mandi.
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Source | : | Healthline,babycenter |
Penulis | : | Riska Yulyana Damayanti |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR