- Jalan cepat
- Renang
- Yoga
- Bersepeda
- Pilates
- Latihan aerobik intensitas rendah
- Lari atau jogging
Bila ingin berolahraga saat menyusui, ada beberapa tips yang perlu diperhatikan.
Pilih jenis olahraga yang menurut Moms paling nyaman
Pilih jenis olahraga yang paling nyaman dan mudah dilakukan menurut Moms selama masa menyusui.
Untuk pertama kali, cobalah lakukan sekitar 10 menit setiap harinya dengan rutin.
Kemudian, tingkatkan durasinya menjadi 30 menit sehari.
Mulai dengan olahraga yang ringan
Berjalan, bersepeda, dan berenang bisa menjadi pilihan jenis olahraga ringan yang bisa Moms coba.
Latihan yang ringan akan membantu dalam mengurangi ketegangan pada perut Moms setelah melahirkan.
Namun, tetap konsultasikan terlebih dahulu dengan dokter ya Moms.
Baca Juga: Wajib Diketahui Para Ibu Menyusui, Berikut Ragam Makanan yang Bisa Dijadikan ASI Booster
Source | : | momjunction |
Penulis | : | Poetri Hanzani |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR