Tak percaya? Mengutip dari Tribun Kesehatan, inilah manfaat air rebusan kentang yang buat semua orang tidak lagi sakit-sakitan.
Meredakan sakit perut dan masalah pencernaan
Kentang memiliki sifat basa, maka minum air rebusan kentang dapat membantu menetralkan asam lambung, dan meredakan sakit perut serta gangguan pencernaan.
Menjaga kesehatan kulit
Kentang mengandung vitamin C. Jadi jika Moms berani minum air rebusan kentang, Moms akan memiliki kulit yang sehat dan bebas daari jerawat dan flek hitam.
Detoksifikasi
Air rebusan kentang berfungsi sebagai detoksifikasi yang efektif dan mampu membantu membersihkan hati serta kantong empedu.
Anemia
Zat besi dan folat diperlukan untuk produksi sel darah merah.
Kentang adalah salah satu sumber terbaik dari keduanya.
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Source | : | Tribun Kesehatan |
Penulis | : | Aullia Rachma Puteri |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR