1. Rendam dengan air hangat
Menyembuhkan nyeri kaki bisa dengan merendam bagian yang tak nyaman ini dengan air hangat.
Agar efeknya lebih terasa, coba tambahkan garam dalam air hangat yang digunakan untuk merendam kaki pegal-pegal.
Tak hanya mengatasi pegal-pegal, campuran air hangat dan garam juga bisa mengurangi bengkak di kaki.
2. Pijat
Cara menghilangkan nyeri kaki yang cukup praktis adalah dengan pijat.
Memijat kaki bisa menghilangkan pegal, mengurangi nyeri, sekaligus meningkatkan sirkulasi darah.
Jika tidak ada orang yang membantu memijat, lakukan pijat kaki mandiri.
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Source | : | Healthline |
Penulis | : | Lolita Sianipar |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR