Salah satunya untuk menghilangkan flek hitam di wajah.
Bukan tanpa alasan pepaya mampu menghilangkan flek hitam di wajah.
Sebab, di dalam pepaya terdapat asam buah yang dikenal sebagai asam alfa-hidroksi (AHA) atau eksfolian kimia.
Nah, AHA inilah yang ampuh untuk merawat kulit kering.
Mulai dari memperbaiki kulit, menghilangkan sel-sel kulit mati, membuat wajah semakin cerah dan tidak kusam, serta tentunya menghilangkan flek hitam.
Jika tertarik untuk mencoba, mudah sekali kok Moms caranya.
Melansir dari Byrdie, cukup tumbuk pepaya yang sudah matang dalam mangkuk dan kemudian oleskan sebagai masker.
Bagaimana, mudah sekali kan Moms cara menghilangkan flek hitam di wajah dengan pepaya? Yuk, dicoba!
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Source | : | Healthline,Byrdie |
Penulis | : | Ratnaningtyas Winahyu |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR