Nakita.id - Apa benar melahirkan anak kedua lebih mudah daripada anak pertama?
Selain tentang kehamilan, banyak juga beredar mitos vs fakta melahirkan.
Salah satunya banyak yang beranggapan kalau melahirkan anak kedua lebih mudah daripada sebelumnya.
Namun, apakah benar demikian?
Baca Juga: Mitos vs Fakta Kehamilan, Ternyata Susu Jenis Ini Bisa Berbahaya Jika Diminum Oleh Ibu Hamil
Melansir dari parents.com, melahirkan bayi kedua akan lebih mudah karena uterus sudah lebih pintar mendeteksi dan merasakan gerakan bayi.
Semua otot, jaringan, dan tulang lebih mudah merenggang sehingga jalan keluar bayi untuk turun lebih mudah Moms.
Melahirkan bayi kedua akan terasa lebih mudah, karena Moms sudah mengetahui soal anatomi dan si bayi mampu melahirkan secara normal.
Tubuh Moms sudah lebih berpengalaman kali ini dan beberapa bagiannya.
4 Rekomendasi Susu Penggemuk Badan Anak yang Bisa Bikin Si Kecil Lebih Gemuk dan Sehat
Source | : | parents.com |
Penulis | : | Aullia Rachma Puteri |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR