Nakita.id - Mari kita mulai mempelajari mitos vs fakta kehamilan.
Pasalnya, sampai sekarang masih banyak Moms yang masih percaya tentang mitos kehamilan dan masih bingung membedakan faktanya.
Salah satunya adalah mitos kesuburan.
Dan, mitos kesuburan tersebut masih dipercaya secara turun temurun.
Padahal Moms, ada banyak faktor yang menentukan kesuburan yang nantinya berpengaruh pada pembuahan.
Apa saja kah mitosnya, mengutip dari Momjunction berikut di antaranya:
Hanya ada beberapa posisi seks yang efektif
Berkembang pemikiran bahwa hanya ada beberapa posisi seks yang efektif agar Moms bisa cepat hamil.
Padahal, sebetulnya tidak, Moms.
4 Rekomendasi Susu Penggemuk Badan Anak yang Bisa Bikin Si Kecil Lebih Gemuk dan Sehat
Source | : | momjunction |
Penulis | : | Aullia Rachma Puteri |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR