Nakita.id - Seperti kita ketahui, penyakit ginjal merupakan penyakit yang tidak bisa disepelekan karena akibat paling fatal ialah kehilangan nyawa.
Semakin tingginya angka kejadian penyakit ini di dunia, terutama di Indonesia membuat kita harus semakin peka terhadap tanda, gejala, dan berbagai penyebabnya.
Karena tingginya angka kejadian, setiap tanggal 9 Maret ditetapkan sebagai hari ginjal sedunia.
BACA JUGA : Jangan Abaikan 10 Tanda-tanda Ginjal Bermasalah di Bawah ini!
Moms, berikut adalah 5 kebiasaan yang menyebabkan penyakit ginjal, menurut Leslie Spry, M.D., FACP, seorang ahli ginjal dari Amerika Serikat, seperti dikutip dari Huffington Post.
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Source | : | Huffington Post |
Penulis | : | Anisyah Kusumawati |
Editor | : | David Togatorop |
KOMENTAR