Mual saat perut sedang kosong memang sering dirasakan oleh sebagian orang.
Dilansir Healthline biasanya mereka akan muncul ketika dipengaruhi oleh kurangnya tidur, kecemasan atau stres, rasa ingin diet yang tinggi, serta gangguan hormon.
Untuk mengurangi rasa mual Moms bisa perlahan minum air putih agar tubuh tetap terhidrasi.
Jika Moms sudah lama tidak makan, maka harus mencoba cara lembut untuk tetap bisa memenuhi kebutuhan nutrisi tubuh.
Moms mungkin bisa minum-minuman seperti smoothie yang rendah gula.
Atau beberapa makanan seperti sup kuah kaldu yang mengandung protein tinggi.
Makanan kaya protein seperti ikan dan daging lemak juga disarankan untuk meredakan mual saat perut kosong.
Namun jika tak terbiasa makanan berat, Moms bisa mencoba jenis makanan kering seperti kurma, aprikot, atau kismis.
Bobo Fun Fair dan Jelajah Kuliner Bintang Jadi Ajang Nostalgia di Uptown Mall BSBCity Semarang
Source | : | Healthline |
Penulis | : | Ruby Rachmadina |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR