Cara mengolah kismis:
- Rendam dengan air hangat kuku selama 10-15 menit sebelum digunakan dalam adonan kue agar lebih lembut dan tidak saling menempel.
- Cincang dalam keadaan kering dengan pisau yang dihangatkan lebih dulu.
BACA JUGA: Tak Disangka, Ubi Manis Ternyata Ampuh Untuk Turunkan Berat Badan
- Blender dengan campuran air secukupnya. Jus kismis bisa langsung diminum atau ditambahkan ke dalam yoghurt, es krim, dan sereal.
- Campur dengan kol, bayam, kale, brokoli, dalam satu porsi salad. Rasanya enak.
- Simpan dalam stoples kedap udara. Santaplah sebagai camilan sore.
4 Rekomendasi Susu Penggemuk Badan Anak yang Bisa Bikin Si Kecil Lebih Gemuk dan Sehat
Penulis | : | Soesanti Harini Hartono |
Editor | : | Soesanti Harini Hartono |
KOMENTAR