Melansir dari Medical News Today, uji coba kecil yang telah dilakukan pada tahun 2017 menunjukkan bahwa minyak kelapa dapat mengatasi kulit kering pada kaki dalam waktu cepat.
Nah berikut cara merendam kaki dengan minyak kelapa dan air:
1. Siapkan beberapa sendok minyak kelapa
2. Sediakan juga air di dalam baskom
3. Tambahkan juga minyak kelapa ke air
4. Setelah itu, rendam kaki selama 10-15 menit
Baca Juga: Silakan Nanti Malam Siapkan Cabai dan Olah Jadi Seperti Ini Lalu Oleskan ke Kaki Sebelum Tidur, 20 Menit Kemudian Salah Satu Anggota Tubuh Ini Bakal Alami Perubahan Menakjubkan
5. Jika sudah maka keringkanlah kaki
6. Apabila sudah, maka gunakanlah pelembab pada kaki Moms.
Dengan cara tersebut kulit kaki kering bisa langsung teratasi.
Kaki pun akan menjadi lebih mulus dan halus kembali Moms.
Nah itu dia manfaat merendam kaki dengan minyak kelapa, jangan lupa untuk mencoba di rumah ya Moms.
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Source | : | medical news today |
Penulis | : | Shinta Dwi Ayu |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR