Mengunyah permen karet
Pilihlah permen karet rasa mint tanpa gula, ini akan mengatasi rasa mual serta mencegah produksi air liur berlebih.
Jangan memakan permen karet dengan rasa asam, karena justru akan merangsang air liur.
Mengisap jeruk lemon
Jika Moms tidak terlalu menyukai permen karet, mengisap permen karet dapat menjadi pilihan.
Jeruk memiliki aroma segar sehingga dapat mengurangi rasa mual.
Bisa juga Moms menggunakan minyak esensial beraroma jeruk, lalu teteskan ke permukaan saputangan untuk dihirup aromanya.
Mengisap keping es atau berkumur dengan air dingin
Rasa dingin akan mengurangi produksi air liur, selain itu juga memberikan rasa nyaman pada rongga mulut.
Source | : | Tabloid Nakita |
Penulis | : | Erinintyani Shabrina Ramadhini |
Editor | : | David Togatorop |
KOMENTAR