Membantu menambah berat badan
Jika Moms memiliki berat badan yang rendah dan sangat sulit sekali untuk menambah berat badan, sebaiknya konsumsi sagu.
Sagu bisa menjadi cara yang sangat baik dan juga murah untuk menambah berat badan dengan cepat.
Terdapat 350 kalori dalam setiap 100 gram sagu.
Zat tepung ini bisa Moms olah menjadi puding atau minuman yang padat akan kalori.
Sagu dapat memberikan energi yang Moms butuhkan yang juga mendapatkan kembali berat badan.
Baca Juga: Para Penyandang Asam Lambung Dijamin Kegirangan, Penyakit Tersebut Bisa Sembuh Hanya dengan Sagu
Menurunkan tekanan darah
Ada kandungan kecil potasium yang terdapat di dalam sagu.
Kandungan potasium ini nantinya dapat mengatasi masalah tekanan darah.
Kalium berfungsi sebagai vasodilator yang dapat mengendurkan ketegangan di pembuluh darah dan melancarkannya.
Nantinya, dapat mengurangi tekanan darah dan menurunkan tekanan keseluruhan pada sistem kardiovaskular.
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Source | : | organicfacts.net |
Penulis | : | Ruby Rachmadina |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR